Banner

Gunakan pakaian yang indah kemasjid


Dari video diatas dapat kita simpulkan bahwa dalam kehidupan sehari-hari kita, kita selalu menggunakan pakaian rapi, bersih,berisir, dan wangi. Tetapi mengapa ketika kemasjid seperti asal pakai pakaian dan yang penting menutupi aurat!

Adapun gambaran cara berpakaian saat kemasjid
1. Tidak ketat hingga samapai membentuk aurat
2. Tidak tipis/transparent
3. Tidak membuka aurat

Tambahan ketika anda membeli pakaian baru yang layak untuk dipakai untuk sholat maka gunakanlah pakai baru anda untuk pertama kali melaksanakan sholat. Dan ada baiknya juga ketika kemasjid gunakanlah wangi-wangian yang tidak mengandung alkohol.

seseorang bertanya kepada Umar, lalu Umar menjawab, “Bila Allah memberikan kelapangan seseorang hendaknya ia sholat dengan sarung dan jubah, atau sarung dan gamis, atau sarung dan mantel (jubah luar), atau celana panjang dan gamis atau celana panjang dan jubah, atau celana panjang dan mantel, atau celana pendek dan mantel, atau celana pendek dan gamis (yang menutupi sampai bawah lutut.

“Wahai anak Adam! Pakailah pakaianmu yang indah di setiap (memasuki) masjid.” (Al A’raf: 31).

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Gunakan pakaian yang indah kemasjid"

Post a Comment